• Post author:
  • Post category:Berita

[av_image src=’http://demo.fk.unimus.ac.id/wp-content/uploads/2020/04/Piknik-1a.jpg’ attachment=’3728′ attachment_size=’full’ copyright=” caption=” styling=” align=’center’ font_size=” overlay_opacity=’0.4′ overlay_color=’#000000′ overlay_text_color=’#ffffff’ animation=’no-animation’ hover=” appearance=” link=” target=” id=” custom_class=” av_element_hidden_in_editor=’0′ av_uid=’av-k9i2div0′ admin_preview_bg=”][/av_image]

[av_textblock size=” av-medium-font-size=” av-small-font-size=” av-mini-font-size=” font_color=” color=” id=” custom_class=” av_uid=’av-k9i28znk’ admin_preview_bg=”]
Awal Maret 2018 ini Universitas Muhammadiyah Semarang mengadakan Training motivasi diri bagi dosen. Training motivasi bagi dosen Unimus oleh motivator Bambang Nugraha dilaksanakan dalam suasana yang menggembirakan di Agrowisata Tambi Wonosono, Kamis-Jumat 01-02 Maret 2018. Merecharge motivasi, energi, mindset, focusing dan kebahagiaan demi perubahan Unimus yang lebih baik.

Selain mengikuti refreshing, pada kegiatan ini dosen dan pimpinan Unimus juga merecharge mindset karena mindset adalah pijakan perubahan. Merecharge energi dengan fokusing, karena dimana kita fokus disitu energi akan mengalir. Merecharge motivasi untuk selalu berpikir positif dan berbahagia karena bahagia adalah pilihan, kita bahagia karena memilih bahagia.
[/av_textblock]